Dengan segala fungsinya RPP Matematika Kurikulum 2013 SMA Kelas 10 Revisi 2016 ini akan membantu para pendidik yang mengampu mata pelajaran MTK kelas X. Disaat guru mengajar guru harus konsentrasi dalam mengajar, mengatur segala kejadian yang ada dikelas, dengan rencana yang matang agar materi dapat tersampaikan dengan baik, peserta didik dapat mencapai kompetensi yang ditargetkan sebagaimana tujuan pembelajaran.
Seperti yang kami kutip dari Administrasi Guru bahwa guru Guru adalah pendidik profesional dengan tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, pendidikan dasar, dan pendidikan menengah. Seorang guru profesional harus memiliki Kompetensi guru sebagaimana dimaksud dalam Pasal 8 meliputi kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian, kompetensi sosial, dan kompetensi profesional yang diperoleh melalui pendidikan profesi. guna kelancaran tugas guru dalam mencerdaskan kehidupan bangsa, seorang guru harus memiliki berbagai administrasi pembelajaranDalam memenuhi kewajiban tersebut salah satu perangkat pembelajaran yang wajib Anda gunakan dalam proses kegiatan belajaran mengajara Anda RPP Matematika Kurikulum 2013 SMA Kelas 10 Revisi 2016 ini sangat penting untuk Anda miliki. Di dalam RPP ini sudah lengkap dengan segala komponen RPP termasuk metode, model, tujuan, kompetensi dan materi pembelejaran MTK kelas X dicantumkan dengan lengkap serta dilengkapi dengan data dan rumus yang mendukung materi tersebut. Berikut adalah materi Matematika kelas 10 yang sudah lengkap RPPnya tinggal Anda gunakan saja untuk rencana pembelajaran Anda:
Bab 1 Sifat-Sifat Pangkat Bulat Positif
- Pangkat Pecahan
- Bentuk Akar
- Hubungan Bentuk Akar dan Bilangan Berpangkat
- Operasi Pada Bentuk Akar
- Menemukan Konsep Logaritma
- Sifat-sifat Logaritma
- Memahami dan Menemukan Konsep Nilai Mutlak
- Persamaan Linear
- Pertidaksamaan Linear
- Persamaan Linier yang Melibatkan Nilai Mutlak
- Pertidaksamaan Liniear yang Melibatkan Nilai Mutlak
- Menemukan Konsep Sistem Persamaan Linear Dua Variabel
- Menemukan Konsep Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel
- Penyelesaian Sistem Persamaaan Linear
- Sistem Pertidaksamaan Linear Dua Variabel
- Menemukan Konsep Matriks
- Jenis-Jenis Matriks
- Transpos Matriks
- Kesamaan Dua Matriks
- Memahami Operasi Sederhana Matriks serta Menerapkannya dalam Pemecahan Masalah
- Menemukan Konsep Relasi
- Sifat-Sifat Relasi
- Menemukan Konsep Fungsi
- Menemukan Pola Barisan dan Deret
- Menemukan Kosep Barisan dan Deret Aritmetika
- Menemukan Konsep Barisan dan Deret Geometri
- Persamaan Kuadrat
- Fungsi Kuadrat
- Ukuran Sudut (Derajat dan Radian)
- Konsep Dasar Sudut
- Perbandingan Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku
- Nilai Perbandingan Trigonometri di Berbagai Kuadran
- Perbandingan Trigonometri untuk Sudut 30, 45, 60
- Grafik Funngsi Trigonometri
- Menemukan Konsep Jarak Titik, Garis, dan Bidang
- Menemukan Konsep Sudut pada Bangun Ruang
- Menemukan Konsep Limit
- Sifat-Sifat Limit Fungsi
- Menentukan Limit Fungsi
- Data Tunggal
- Data Kelompok
- Frekuensi Relatif Suatu Hasil Percobaan
- Peluang Suatu Kejadian