Apa yang harus disiapkan oleh guru mata pelajaran Sosiologi sebelum mengajar? Tentu perangkat pembelajaran termasuk RPP Sosiologi Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016. Alasannya sudah jelas bahwa mengajar tidak bisa sembarangan harus tertib administrasi dan rencana yang matang agar mengajar tidak asal-asalan dan dapat mendidik dengan baik dan sesuai dengan kaidah yang berlaku, agar peserta didik dapat mencapai kompetensi yang harus mereka capai. Selain itu guru profesional harus melengkapi administrasinya sebagai guru. karena guru pn dinilai kinerjanya, baik pihak sekolah ataupun yayasan apabila pendidikan formal tersebut dikelola olrh sebuah yayasan.
Oleh sebab itulah RPP Sosiologi Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016 ini hadir untuk membnatu Anda menyiapkan administrasi guru untuk rencana pembelajaran satu tahun penuh, dipastikan Anda tidak lagi kerepotna untuk menyusunnya lagi, yang perlu Anda kerjakan hanya mengganti nama guru, kepala sekolah, tanggal dan hari pembelajaran serta satuan pendidikan. Perlu juga Anda perhatikan dan baca kembali sebelum diajuka kepada kepala sekolah isi dalam RPP Sosiologi ini. Agar Anda dapat mempertanggungjawabkannya apabila ada pertanyaan dari kepala sekolah tentang RPP ini.
Riska Ariana sala seorang yang aktif di kompasiana mengemukakan Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari tentang perilaku sosial antara individu dengan individu, individu dengan kolompok, dan kelompok dengan kelompok. Manusia sebagai makhluk sosial tidak pernah jauh dengan yang namaya hubungan sosial, karena bagaimanapun hubungan tersebut memengaruhi perilaku orang-orang.Sep 13, 2014
Materi RPP Sosiologi Kelas X Kurikulum 2013 Revisi 2016
Sudah pasti dalam RPP harus mencantumkan Materi yang akan diajarkan pada pemelajaran RPP tersebut. Tidak hanya judul atau tema materinya saja, namun harus dijelaskan secara singkat agar bisa difahami oleh Anda sendiri atau guru lain yang menggantikan Anda saaat Anda berhalangan hadir karena suatu alasan. Di bawah ini sebagian materi Sosiologi kurtilas kelas X:Sosiologi SMA kelas X Semester 1
Bab 1 Fungsi dan Peran Sosiologi- Hakikat Manusia Sebagai Makhluk Individual dan Sosial
- Manusia Sebagai Makhluk Individual
- Gejala Sosial yang Terjadi di Lingkungan Masyarakat
- Fungsi dan Peran Sosiologi dalam Mengkaji Gejala Sosial di Masyarakat
- Interaksi Sosial
- Faktor-faktor Pendorong Interaksi Sosial
- Bentuk- bentuk Interaksi Sosial
- Status dan Peran dalam Interaksi Sosial
Sosiologi SMA kelas X Semester 2
Bab 3 Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat- Realitas Sosial
- Masalah Sosial, meliputi: kriteria umum, sumber masalah, pihak yang menetapkan masalah, masalah sosial nyata dan laten, perhatian masyarakat dalam masalah sosial
- Metode Historis
- Metode Deskriptif